Advertisement
Sebelum kita sharing tentang cara ampuh memutihkan kulit, mungkin anda perlu membaca artikel ini dulu: manfaat jeruk nipis, khasiat beras untuk kecantikan.
OK, Ada sekian banyak cara memutihkan kulit yang ditawarkan, namun hanya sekian saja yang ampuh untuk dijalani. Anda bisa menerapkan cara-cara berikut ini untuk memutihkan kulit seara alami.
1. Rajin Mencuci Muka
Rajin mencuci muka bukan berarti anda harus mencuci muka setiap saat. Anda disarankan mencucui muka minimal 2 kali dalam sehari, mencuci dengan menggunakan sabun khusus untuk muka. Cucilah muka anda terutama kalau anda baru keluar kota atau bepergian, karena ini bisa membuat muka anda segar dan bebas dari sel-sel kulit mati. Kemudian lap muka dengan menggunakan handuk bersih.
2. Menggunkan Hand Body
Untuk mendapatkan kulit yang bercahaya dan sehat, selalu gunakan hand boy lotion. Anda bisa menggunakannya setiap anda mau keluar rumah, atau setiap selesai mandi. Penggunaan handboy ini bisa mencegah kulit anda dari efek buruk polusi dan udara yang tidak sehat, sekaligus menjaga kulit anda tetap lembab dan bebas dari kekeringan dan kusam.
3. Lulur Tubuh
Lulur adalah aktivitas pengelupasan daki atau kotoran pada kulit, anda bisa menggunakan lulur bengkoang atau lainnya. Dengan melulur tubuh 2 kali dalam seminggu maka kulit anda akan bebas dari kulit mati, karena setiap kali anda melakukan lulur maka ada banyak kotoran dan sel kulit mati yang terangkat sehingga mempercepat proses penumbuhan sel kulit baru.
4. Menggunakan susu pembersih
Ada susu untuk membersihkan muka dan kulit, gunakan susu yang paing cocok untuk kulit anda, dan bersihkan kulit dengan susu tersebut. Penggunaan susu penyegar ini bisa membuat wajah anda putih bersih dan bebas kotoran.
5. Gunakan masker wajah
Untuk membantu dalam memutikan dan mengencangkan kulit wajah anda, gunakan masker sekali dalam seminggu. Untuk anda yang masih remaja atau masih memiliki kulit yang muda, anda bisa menggunakan masker yang terbuat dari bengkoang, sayuran, kentang, timun, tomat.
Itulah beberapa langkah ampuh memutihkan kulit secara alami, kulit kita setiap hari berhadapan dengan paparan sinar matahari atau polusi udara yang menyebabkan kulit kusam dan kotor, maka usaha pembersihan harus dilakukan agar kulit bisa terjaga selalu kebersihannya. Kebersihan kulit adalah awal dari kecantikan kulit anda, maka perhatikan selalu kebersihan kulit anda. Demikian tips dari kami semoga membantu.
0 Response to "Cara Ampuh Memutihkan Kulit Secara Alami"